Hotline +62 821 28 300 300

Artikel & Berita

Kebiasaan yang Dapat Menghentikan Sakit Punggung





Kebiasaan yang Dapat Menghentikan Sakit Punggung

- Perkuat core anda
Strength training yang fokus pada otot-otot core anda dapat membantu mengurangi cedera pada punggung.

- Optimalkan vitamin D anda
Osteoporosis adalah salah satu penyebab utama sakit punggung, pertahankan tulang belakang yang kuat dengan konsumsi vitamin D yang optimal.

- Perhatikan sepatu anda
Gunakan sepatu low heel untuk mengurangi tekanan pada punggung anda

- Stretch
Pergunakan waktu untuk melakukan stretch sederhana yang dapat membantu meningkatkan sirkulasi pada punggung anda dan mengurangi tekanan atau sakit yang terjadi.

- Tidur dengan bantal di bawah lutut
Jika anda mengalami sakit punggung bagian bawah, sedikit meninggikan kaki anda dengan bantal dapat mengurangi tekanan pada tulang belakang.

Faith Orthopaedic Group terdiri dari para Dokter Ortopedi profesional dengan masing-masing SUB- SPESIALISASInya (Orthopaedic SHOULDER, KNEE, FOOT & ANKLE, SPORTS MEDICINE, SPINE) telah memberikan perbedaan besar bagi para pasien & keluarga mereka.

Untuk info lebih lanjut hubungi kami di :
0821 28 300 300 (WhatsApp only)